Personil Koramil 08/Alafan bersama Warga Gotong Royong menyiapkan Turnamen Bola Volly Dalam Rangka Memeriahkan TMMD Ke-116 Kodim 0115/Simeulue
Simeulue - Personil Koramil 08/Alafan bersama warga melaksanakan gotong royong menyiapkan turnamen Bola Volly dalam rangka memeriahkan kegiatan TMMD ke -116 Kodim 0115/Simeulue di Desa Lafakha Kec. Alafan, Jum'at (16/05/2023).
Kegiatan pembersihan dan penyiapan lapangan bola volly yang dipimpin oleh Batituud Koramil 08/Alafan Serma AM. Ginting dilakukan guna mendukung turnamen bila volly antar Desa di wilayah Kecamatan Alafan yang akan diselenggarakan nantinya.
Hal ini dilakukan selaineriahkan legiatan TMMD, kegiatan ini sebagai upaya meningkatkan Nasionalisme masyarakat, untuk bersama-sama memberdayakan masyarakat untuk berolahraga,” ujar Batituud.
Semoga dengan dipersiapkannya secara maksimal, maka Turnamen bola volly ini diharapkan dapat berjalan sesuai dengan rencanakan sehingga dapat berjalan tertib, aman dan lancar, "pungkasnya. Pu ii
No Comment to " Personil Koramil 08/Alafan bersama Warga Gotong Royong menyiapkan Turnamen Bola Volly Dalam Rangka Memeriahkan TMMD Ke-116 Kodim 0115/Simeulue "