Breaking News

Menu

Babinsa Kodim 1424/Sinjai Dampingi Mengajar Anak Pengajian Di Kec. Sinjai Barat



Pada hari Rabu tanggal 19 April 2023, Babinsa Desa.Bonto Lempangen Koramil 02/Sinjai Barat  Kodim 1424/Sinjai Koptu Ardila melaksanakan pendampingan sekaligus mengajar anak-anak untuk membaca ayat Suci Alqur'an bertempat di Masjid Cahyadi Desa. Bonto Lempangen Kec. Sinjai Barat Kab. Sinjai.

Kegiatan tersebut sebagai upaya mengajarkan anak-anak bagaimna cara mengaji  dengan tujuan mencetak generasi yang beriman, bertaqwa dan berbudi luhur serta wujud kepedulian Babinsa dengan masyarakat binaanya khususnya bagi generasi muda.

Demi lancarnya kegiatan  tersebut  Babinsa Desa. Bonto Lempangen koptu Ardila secara rutin  hadir demi memotivasi anak anak untuk belajar mengaji. Anggota Kodim 1424/Sinjai tetap semangat dan selalu gembira dalam tugas. 6K di hati Kita Setia Hingga Akhir.

Post Tags:

No Comment to " Babinsa Kodim 1424/Sinjai Dampingi Mengajar Anak Pengajian Di Kec. Sinjai Barat "

  • To add an Emoticons Show Icons
  • To add code Use [pre]code here[/pre]
  • To add an Image Use [img]IMAGE-URL-HERE[/img]
  • To add Youtube video just paste a video link like http://www.youtube.com/watch?v=0x_gnfpL3RM